Cara Menginstalasi CPU

Oke kawan bloger sebelumnya saya memberikan komponen,fungsi dan merakit CPU sekarang saya akan membagikan bagaimana cara menginstalasinya,..

Langsung aja guys CEKIDOT,..

Menginstall Microsoft XP Profesional

• Menyalakan komputer kemudian menuju BIOS SETUP dengan menekan del untuk mengubah booting pertama
• Setelah masuk BIOS SETUP kita menuju Advanced BIOS Features kemudian enter
• Masuk ke Boot Sequence kemudian mengubah first boot dengan CD ROM kemudian tekan esc untuk keluar
• Menekan F10 untuk keluar dan menyimpan lalu ketik Y enter
• Masukkan CD Microsoft XP Professional ke dalam CD ROM lalu tekan F8 untuk menyetujui penginstalan
• Membuat partisi dengan menyorot kapasitas Hard disk tekan D lalu L kemudian sorot kembali kapasitas lalu tekan C untuk membuat partisi
• Membuat partisi yang diinginkan lalu enter , kemudian buat partisi lagi seperti langkah-langkah sebelumnya
• Memilih File sistem (FAT atau NTFS) kemudian enter
• Untuk memformat partisi tekan enter
• Menunggu setup format hingga 100%
• Menunggu setup copying files hingga 100%
• Setelah restart akan muncul tampilan Microsoft XP Profesional klik Next untuk melanjutkan
• Mengisi registrasi nama user dan organisasi lalu klik next
• Mengisi product key lalu next
• Mengisi password lalu klik next (jika tidak mau mengisi password langsung saja klik next)
• Mengatur setting waktu dan tanggal kemudian next
• Tampilan penginstallan muncul kembali dan tunggu hingga selesai
• Muncul Display setting , klik OK
• Muncul Monitor setting , klik OK
• Mengisi nama user lalu klik Finish
• Setelah penginstalan selesai dan restart ubah kembali Boot Sequence seperti semula atau first boot HDD .


 


Menginstall Microsoft Office 2007

• Memasukkan CD Office 2007 yang pertama ke dalam CD ROM
• Menunggu preparing install
• Untuk melanjutkan klik next
• Klik I accept the terms of the license aggrement , kemudian klik next
• Klik customize lalu klik next
• Klik next untuk memilih program yang ingin diinstall
• Klik Microsoft office lalu klik run all from my computer , kemudian klik install now
• Menunggu penginstallan hingga selesai
• Setelah restart masukkan CD Office 2007 yang kedua
• Melakukan penginstalan seperti langkah-langkah sebelumnya 


Nah itu guys cara-cara instalasinya gimana udah paham kan,..
Oke lah kalau begitu saya pamit dulu guys

Salam Bloger
Previous
Next Post »